PEMBELAJARAN TEKHNIK TAPPING DAN TACKLING

PEMBELAJARAN TEKNIK TAPPING DAN TACKLING DENGAN BENTUK PERMAINAN DAN VARIASI PEMBELAJARAN

Tapping merupakan teknik dasar pada olahraga hoki yang mana merupakan teknik mengumpan sepeti tekhnik push. Namun pada teknik ini terdapat poin contact antara bola dengan stick, jadi terdapat ayunan dalam melakukan. Beberapa dengan teknik push yang mana bola dengan stick menempel kemudian memberikan dorongan. Unsur gerakan pada teknik dasar tapping :
1.      Awalan
2.      Ayunan
3.      Perkenaan bola
4.      Dorongan
5.      Gerak lanjutan/follows through

Contoh permainannya :


Berhadapan dengan pasangan jaraknya 10 m, dan melakukan gerakan selama 3 menit.

  • Merebut Bola / Tackling  adalah salah cara mengambil bola dari penguasaan pemain lawan. Hal ini akan membuat lawan kesulitan untuk mendapat kan point.


Contoh permainan :


Satu kelompok 5 orang, dan membuat lingkaran satu orang dalam lingkaran untuk merebut merebut bola dari kawan.

Komentar

Postingan Populer